Pernah dengar tentang MeeGo, sesuia dengan keteranga yang dikemukakan pada situsnya yaitu
meego.com, MeeGo adalah project Linux open source yang menggabungkan Project Moblin yang dikembangkan oleh Intel, dengan Maemo oleh Nokia. Berikut adalah screenshotnya
Seperti yang bisa dilihat di atas, MeeGo tidak memakai Desktop Environment populer seperti GNOME, KDE, Xfce dll, tetapi dia memakai Moblin sebagai interface nya. Buat yang mau tampil beda silakan coba Linux ini dijamin akan mendapatkan sensai yang berbeda.
0 comments:
Post a Comment